Syalom, selamat membaca serta menyanyikan lirik lagu rohani Kau Pasti Bahagia yang dibawakan oleh Finna Arifin. Dukung terus penyanyi idolamu untuk terus berkarya dengan cara tidak mendownload ataupun mengunduh lagu yang mereka miliki secara ilegal. Sebagai gantinya kamu dapat mendengarkan lagu mereka melalui layanan-layanan streaming online seperti Youtube, Spotify dan Joox.
Informasi Lirik Lagu
Keterangan | Data |
---|---|
Judul lagu | Kau Pasti Bahagia |
Penyanyi | Finna Arifin |
Songwriter | Lisna G. Arifin |
Kategori | #LaguRohaniIndonesia |
Lirik Lagu Kau Pasti Bahagia by Finna Arifin
Bila persoalan datangMelanda kehidupanmu
Tak usah kau bimbang
Tak usah kau takut
Kau pasti dapat bertahan
Kau punya Yesus yang setia
Dia kan datang menolong
Tak pernah terlambat
Dan selalu tepat
Pada waktunya
Janganlah mudah berputus asa
Dan jangan pula kau kecewa
Ingatlah Yesus datang segera
Menolong hidupmu kau pasti bahagia