HRMlblCMFqqInfU78c3NMJxDetM02ycHTU9BqBl9

Lirik Lagu MujizatNya Tersedia Bagimu - Samuel Go

Syalom, selamat membaca serta menyanyikan lirik lagu rohani MujizatNya Tersedia Bagimu yang dibawakan oleh Samuel Go. Dukung terus penyanyi idolamu untuk terus berkarya dengan cara tidak mendownload ataupun mengunduh lagu yang mereka miliki secara ilegal. Sebagai gantinya kamu dapat mendengarkan lagu mereka melalui layanan-layanan streaming online seperti Youtube, Spotify dan Joox.

Informasi Lirik Lagu

KeteranganData
Judul laguMujizatNya Tersedia Bagimu
PenyanyiSamuel Go
SongwriterDanny Rico Novianto Sali
Kategori#LaguRohaniIndonesia

Lirik Lagu MujizatNya Tersedia Bagimu by Samuel Go

Dalam gelap saat lemah
Tetap ku lihat janjiMu
Tak akan pernah tinggalkan diriku

Dalam bimbang saat ragu
Tetap ku pegang janjiMu
Tak akan terlambat pertolonganMu

Jangan pernah menyerah
Ada Tuhan yang selalu setia
Menjagamu selalu setiap saat
Dia dengar doamu

Tuhan tak pernah tutup jalan
Tanpa buka jalan lainnya
Selalu ada berkat untukmu
MujizatNya tersedia bagimu

Dalam bimbang saat ragu
Tetap ku pegang janjiMu
Tak akan terlambat pertolonganMu

Jangan pernah menyerah
Ada Tuhan yang selalu setia
Menjagamu selalu setiap saat
Dia dengar doamu

Tuhan tak pernah tutup jalan
Tanpa buka jalan lainnya
Selalu ada berkat untukmu
MujizatNya tersedia bagimu

Jangan pernah menyerah
Ada Tuhan yang selalu setia
Menjagamu selalu setiap saat
Dia dengar doamu

Tuhan tak pernah tutup jalan
Tanpa buka jalan lainnya
Selalu ada berkat untukmu
MujizatNya tersedia bagimu
Related Posts

Related Posts

Posting Komentar