Syalom, selamat membaca serta menyanyikan lirik lagu rohani Natal Memberkati Indonesia yang dibawakan oleh Pratiwi Santy Batutoneng. Dukung terus penyanyi idolamu untuk terus berkarya dengan cara tidak mendownload ataupun mengunduh lagu yang mereka miliki secara ilegal. Sebagai gantinya kamu dapat mendengarkan lagu mereka melalui layanan-layanan streaming online seperti Youtube, Spotify dan Joox.
Informasi Lirik Lagu
| Keterangan | Data |
|---|---|
| Judul | Natal Memberkati Indonesia |
| Penyanyi | Pratiwi Santy Batutoneng |
| Penulis | Harly Makawowode |
Lirik Lagu Natal Memberkati Indonesia by Pratiwi Santy Batutoneng
Jemari musisi menari-nariMelahirkan melodi nan indah
Suara merdu mengalun
Semfoni natal yang ceria
Berpadu dalam irama yang asik
Bak tetesan embun surga
Natal firman Allah jadi manusia
Rasa damai telah lahir di kota Daud
Sambutlah sembahlah Dia Imanuel
Sang penebus kita manusia
Damai damai glori haleluya
Selamat natal dan tahun baru
Papa dan mama
Saudara teman senusantara
Diberkatilah Indonesiaku
Lonceng gereja berdentang
Kapalpun bersuling
Berpadu dengan bunyi petasan
Menepis kebisuan malam
Tahun baru tahun anugerah Tuhan
Damai damai glori haleluya
Natal firman Allah jadi manusia
Rasa damai telah lahir di kota Daud
Sambutlah sembahlah Dia Imanuel
Sang penebus kita manusia
Damai damai glori haleluya
Selamat natal dan tahun baru
Papa dan mama
Saudara teman senusantara
Diberkatilah Indonesiaku
Lonceng gereja berdentang
Kapalpun bersuling
Berpadu dengan bunyi petasan
Menepis kebisuan malam
Tahun baru tahun anugerah Tuhan
Damai damai glori haleluya
Damai damai glori haleluya